10 Juni, 2012

cara membuat efek retak

efek wajah retak
Seperti janji pada posting sebelumnya kali ini kita akan belajar photoshop membuat efek wajah retak. Dan brush yang kita gunakan masih sama yakni lightning brush.. Efek wajah retak ini nantinya akan menyerupai karakter Gara dalam film naruto, walo sebenernya gak mirip-mirip amat sih..tukang pamer

Pertama yang kita butuhkan adalah lightning brush. Belum punya?? Cari disini..
Lalu seperti biasa Tukang Pamer menyediakan foto untuk mempermudah latihan. Foto ini sudah terpotong rapi dan berformat PNG. Silakan download disini..

Oke, ini dia tutorial photoshopnya

Pembuatan background
1. Buka foto yang telah didownload di photoshop.
2. Buat layer baru di bawah foto (layer 0)
3. Gunakan paint bucket tool dengan foreground warna hitam dan klik ke layer 1 tadi

membuat layer baru

Pembuatan retakan
1. Buat 4 layer baru di atas layer 0.
2. Gunakan lightning brush no5 ukuran menyesuaikan. Gambarlah 1 retakan di tiap layer tadi.
3. Gunakan move tool untuk mengatur posisi dan ukurannya.
4. Tempatkan masing-masing retakan sperti pada gambar di bawah ini
membuat layer brush
klik untuk memperjelas

5. Gunakan lightning no4 dan posisikan seperti pada gambar dibawah ini.
brush wajah retak

6. Lakukan juga menggunakan lightning no6
brush wajah retak

7. Retakan di atas hanya sedikit contoh. Gambarlah lebih banyak retakan di layer baru menggunakan 3 brush diatas. Jangan khawatir untuk membuat layer hingga belasan atau sampai puluhan.
Bila lupa cara mengguanakan brush, bisa dilihat lagi disini..

Efek Retak
1. Gabungkan layer retakan-retakan tadi. Caranya klik bagian yang saya beri tanda kotak merah untuk membuat group baru
2. Tarik layer retakan-retakan tadi ke dalam group. Setelah itu klik kanan tulisan group 1 lalu pilih merge group.
grouping layer

3. Klik kanan group 1 lalu pilih blending option. Klik Bevel and Emboss.
4. Ganti stylenya menjadi pillow emboss dan atur angel menjadi 141 dan altitude menjadi 16. Klik Ok!
5. Lihat sekarang retakan menjadi seperti 3 dimensi..


Efek Grain
1. Kembali aktif ke layer 0. Pilih menu filter--render--lightning effect.
2. Atur posisi cahaya seperti gambar di bawah dengan intensity 25.
rendering lighting effect

3. Masuk menu filter--texture--grain
4. Atur intensity dan contrastnya sehingga menghasilkan gambar seperti ini
grain filter

Selesai, sekarang wajah menjadi retak dengan sedikit kesan berpasir seperti Gara. (Sepertinya terlalu maksa..hehe)
Mungkin hasilnya terlalu sepi. Kan konsepnya memang seperti Gara. Hehe
Agar rame, kalian bisa membuatnya menjadi seperti ini..
ekspresi wajah retak

Selamat mencoba!! tukang pamer


0 komentar:

Posting Komentar

http://i1113.photobucket.com/albums/k514/S4NDMOTION/1-purp1.gif

My Blog List

lagu

gambar

Statistic User

")
]]>

Like Dulu gehhh

Receive all updates via Facebook. Just Click the Like Button Below

Or Receive Updates via Email

Powered By | JERITANBLOG Pop-Up Box Get This Widget

Powered By Blogger

About Me

Foto Saya
Muhammad Aridan
Lihat profil lengkapku

Follow

ARidan-G21

Like

About

Supported By

Supported By

Benner Friends

Featured Video

Pages

©[A]Rid[A]N©. Diberdayakan oleh Blogger.

Translate